• Kalender & Jadwal


     Kalender

    April - Juni 2022
    25 April - 10 MeiLibur Idul Fitri
    11 MeiMasuk pertama setelah libur Idul Fitri
    17-24 MeiPerkiraan pelaksanaan Ujian Madrasah Kelas 6
    30 Mei - 05 JuniPerkiraan pelaksanaan Ujian Akhir Semester Genap
    18 JuniPenerimaan Raport
    20 JuniAwal libur Semester Genap

     Kegiatan Harian

    Senin - Kamis
    07.00 WIBKegiatan sekolah dimulai
    07.00 - 07.50 WIBKegiatan jam ke-0
    07.50 - 09.50 WIBKegiatan Belajar-Mengajar
    09.50 - 10.10 WIBIstirahat
    10.10 - 12.10 WIBKegiatan Belajar-Mengajar
    12.30 WIBSholat Dhuhur Berjama'ah
    12.30 WIBKegiatan sekolah berakhir
    Jumat
    07.00 WIBKegiatan sekolah dimulai
    07.00 - 07.50 WIBKegiatan jam ke-0
    07.50 - 09.30 WIBKegiatan Belajar-Mengajar
    09.30 - 09.50 WIBIstirahat
    09.50 - 10.40 WIBKegiatan Belajar-Mengajar
    10.40 WIBKegiatan sekolah berakhir
    Sabtu
    07.00 WIBKegiatan sekolah dimulai
    07.00 - 07.50 WIBKegiatan jam ke-0
    07.50 - 09.50 WIBKegiatan Belajar-Mengajar
    09.50 - 10.10 WIBIstirahat
    10.10 - 11.10 WIBKegiatan Belajar-Mengajar
    11.10 WIBKegiatan sekolah berakhir

    Jadwal Kegiatan Jam Ke-0
    SeninUpacara Bendera
    SelasaSholat Dhuha & Membaca Al Quran
    RabuSholat Dhuha & Membaca Al Quran
    KamisIstighosah & Tahlil
    JumatJumat Bersih
    SabtuJalan Sehat/Senam

     Jadwal Pulang Kelas 1 & 2

    Kelas 1
    Senin - Kamis10.40 WIB
    Jumat10.15 WIB
    Sabtu09.20 WIB
    Kelas 2
    Senin - Kamis11.10 WIB
    Jumat10.40 WIB
    Sabtu09.50 WIB

     Jadwal Seragam

    Senin - SelasaMerah-Putih
    Rabu - KamisBatik
    Jumat - SabtuPramuka
    Ketentuan Seragam
    Merah PutihLengkap dengan atribut/badge, dasi, dan topi
    BatikLengkap dengan atribut/badge
    PramukaLengkap dengan atribut/badge, asduk, dan topi
    SepatuDisarankan warna hitam
    Ikat pinggangHitam
    Kaos kakiDisediakan madrasah

     Jadwal Pelajaran

    Untuk mengunduh jadwal pelajaran klik DI SINI!

    Catatan:
    Jika ada perubahan kalender, jadwal kegiatan harian, maupun jadwal pelajaran, siswa dan Orang Tua akan diberitahui melalui grup WhatsApp masing-masing kelas.

    Be Our Family

    MI Salafiyah 2 Setail telah membuka pendaftaran siswa baru tahun ajaran 2025-2026. Kuota terbatas untuk 26 siswa. Kami mengundang Ayah/Bunda untuk memberikan pendidikan yang baik bagi putra/putri tercinta.

    Alamat

    Jl. Kyai Ahmad No.01 Jalen Barat, Setail, Genteng, Banyuwangi, 68465

    Email

    misalafiyah2setail@gmail.com
    mi2setail@gmail.com

    Telepon/WhatsApp

    +62 812 3114 8300
    +62 822 3278 0045

    EduBlog


    /:MI 2 Read/

    Follow Us

    | | |